Bahan Ajar KD 3.9 Aturan Sinus dan Aturan Cosinus, Matematika Wajib Kelas X SMA (Covid-19, Belajar di Rumah Saja)



Bahan Ajar KD 3.9 Aturan Sinus dan Aturan Cosinus, Matematika Wajib Kelas X SMA (Covid-19, Belajar di Rumah Saja)
Bahan Ajar KD 3.9 Aturan Sinus dan Aturan Cosinus, Matematika Wajib Kelas X SMA (Covid-19, Belajar di Rumah Saja)


Hai Sahabat Elpison. Bagaimana kabarnya di rumah? Semoga selalu sehat dan tetap semangat belajar ya meskipun masih dalam masa pandemi COVID-19 ini.

Pada materi sebelumnya, kita telah belajar materi Perbandingan Trigonometri. Masih ingatkan sahabat tentang konsep trigonometri?

That's right, trigonometri merupakan suatu cabang ilmu matematika yang mempelajari tentang sudut, sisi, dan perbandingan antara sudut terhadap sisi tersebut. Dalam pembelajaran trigonometri sebelumnya, kita akan mengenal istilah sinus, cosinus, tangen, secan, cosecan, dan cotangen. Ternyata, ada sesuatu yang spesial yang dimiliki Sinus dan Cosinus. Keduanya memiliki sebuah aturan khusus, yaitu Aturan Sinus dan Aturan Cosinus.

Nah, kali ini kita akan membahas Aturan Sinus dan Aturan Cosinus secara lebih lanjut untuk materi Kompetensi 3.9 Matematika Wajib Kelas X. 



Aturan Sinus
Perhatikan segitiga siku-siku berikut!
Jika panjang sisi a dan b diketahui (siku-siku di A),   maka dengan menggunakan teorema Phytagoras yang telah kita dipelajari, tentu kita dapat menentukan panjang sisi  pada segitiga siku-siku tersebut.

Sekarang perhatikan segitiga sembarang berikut!

Kita tidak dapat menggunakan teorema Phytagoras pada segitiga sembarang karena teorema Phytagoras hanya berlaku pada segitiga siku-siku. Lalu bagaimana cara kita menentukan panjang sisi lainnya pada segitiga sembarang?
Nah, pada pembelajaran kali ini, dengan menggunakan perbandingan sinus, kita dapat menemukan aturan untuk menentukan panjang sisi maupun sudut yang berlaku pada segitiga sembarang dalam dua kondisi yaitu jika dua sisi satu sudut yang diketahui dan dua sudut satu sisi yang diketahui. 
Silahkan download bahan ajar di bawah ini!


Aturan Cosinus 
Pada pembahasan sebelumnya, kita telah belajar bagaimana menggunakan konsep perbandingan trigonometri pada suatu segitiga sama kaki, segitiga sama sisi, atau bahkan segitiga sembarang. 
Dengan menggunakan konsep perbandingan trigonometri tersebut diperoleh aturan sinus pada suatu segitiga, sebagai berikut :
Aturan sinus tersebut dapat digunakan untuk mencari panjang sisi suatu segitiga apabila diketahui besar dua sudut serta panjang salah satu sisinya. Aturan sinus juga dapat digunakan untuk mencari besar sudut suatu segitiga apabila diketahui panjang dua sisi serta besar salah satu sudut segitiga tersebut.  
Lalu bagaimanakah cara mencari besar sudut suatu segitiga apabila hanya diketahui panjang ketiga sisinya? Atau bagaimanakah cara mencari panjang sisi suatu segitiga apabila hanya diketahui besar sudut yang menghadap sisi tersebut serta panjang sisi yang lain? Untuk menjawab pertanyaan tersebut perhatikanlah pembahasan berikut ini. 

Silahkan download bahan ajar di bawah ini!
Bahan Ajar KD 3.9 Aturan Cosinus, Matematika Wajib Kelas X SMA (Covid-19, Belajar di Rumah Saja)

Itulah pembahasan Elpison kali ini tentang Aturan Sinus dan Aturan Cosinus. Semoga sahabat Elpison semua semakin paham, ya! Tetap semangat belajar dan jaga kesehatan selama di rumah saja.

No comments:

Post a Comment